Meski jauh didalam sana kita kubur
sebuah perasaan orang lain. Betapa kita larut dalam perasaan tanpa
memikirkan.Tak ada janji sebuah pemecahan masalah memang, tapi setidaknya ada
sebuah ketenangan dan tambahan ketegaran .
Kemudian, aku hanya mampu mengabadikan
setiap kepedulian dalam doa yang menanti kau aminkan. Lupakan kata “hanya”, bukankah
doa ialah segalanya? Meski kau tak pernah tau betapa pedulinya aku, tapi Tuhan
maha tau.
Semoga semua lekas membaik, kau dan
segala urusanmu berakhir dengan baik. Biar kita tak perlu lagi setersiksa ini
karna kekhawatiran.
“Jangan enggan untuk berbagi sebuah
permasalahan, untukmu slalu tersedia dengan lapang lembar cerita yang luas”
_R